BPBD BERSAFARI, BAKAL BENTUK LAGI 11 KELURAHAN TANGGUH

Urusan penanggulangan bencana nyatanya tak melulu berkutat di kedaruratan dan penyelamatan jiwa saat kejadian bencana. Sebagai wakil pemerintah, BPBD berkepentingan membentuk dan menempa ketangguhan masyarakat terhadap ancaman dan potensi bencana. Dalam konteks pengurangan risiko bencana (PRB), BPBD dituntut banyak untuk melakukan bimbingan, edukasi dan pelatihan kepada masyarakat sebagai objek pertama jika bencana melanda. Hal ini […]

Loading

GURU DILATIH MELEK BENCANA

Kota Malang dikenal luas sebagai kota pendidikan. Ribuan pelajar hingga mahasiswa berduyun-duyun menimba ilmu di kota ini. Namun dibalik itu, pengetahuan kebencanaan yang dimilikinya dinilai masih minim sehingga butuh edukasi lebih mendalam dan konprehensif. Pengetahuan kebencanaan baik soal mitigasi, tanggap darurat sampai pengurangan risiko bencana kini dianggap sebagai materi yang patut diberikan kepada siswa, khususnya […]

Loading

ONGKOS BENCANA MILIARAN RUPIAH

Malang merupakan kota indah nan sejuk yang memiliki banyak kelebihan. Di samping topografi wilayah yang memiliki view menawan juga terdapat seabrek daya tarik yang memikat banyak orang untuk menetap maupun berkunjung. Dibalik kemolekan dan keindahan tersebut, tampaknya kini Warga Malang perlu mewaspadai banyaknya ancaman bencana yang mengintai sepanjang tahun. Pasalnya beragam bencana telah ratusan kali […]

Loading

BPBD GELAR PELATIHAN APARATUR TANGGUH BENCANA

Terdapat 3 (tiga) pilar pelaku penanggulangan bencana, yakni pemerintah, masyarakat dan dunia usaha. Ketiga pilar ini saling terkait satu dengan yang lain. Sehingga tidak ada kesan saling lempar tanggung jawab terkait pencegahan, kedaruratan hingga pasca bencana. Demikian sekilas sambutan yang disampaikan Plt. Kepala Pelaksana BPBD Kota Malang, Handi Priyanto saat membuka pelatihan yang bertajuk “Pelatihan […]

Loading

TINGKATKAN KESIAPSIAGAAN, RS SOEPRAOEN GELAR SIMULASI BERSAMA BPBD

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Malang – kian gencar dalam mensosialisasikan pentingnya kesiapsiagaan dalam menghadapi bencana. Seperti pada hari ini, Jumat pagi (14/12) BPBD Kota Malang mengambil peran bersama-sama RS. Soepraoen dan PMI Kota Malang dalam gelar simulasi penanggulangan bencana gempa dan kebakaran. Layaknya seperti kejadian sungguhan, saat sirene berbunyi pertanda gempa seluruh karyawan […]

Loading

BPBD KOTA MALANG LAKUKAN EDUKASI DAN SIMULASI BENCANA GEMPA DISEKOLAH-SEKOLAH

BPBD Kota Malang | Bencana gempa masih menjadi momok bagi masyarakat, setelah diguncangnya gempa di Lombok dan Palu beberapa pekan lalu. Tidak hanya masyarakat, sekolah-sekolah khususnya di Kota Malang baik tingkat pendidikan dini sampai dengan menengah banyak dihantui ancaman-ancaman gempa, seperti halnya Mas’udi Wakil Kepala Sekolah MTSN Malang mengatakan bahwa “Saya sangat takut, semenjak kabar […]

Loading

BIDANG PENCEGAHAN DAN KESIAPSIAGAAN BPBD KOTA MALANG GELAR PELATIHAN RELAWAN

BPBD Kota Malang – Salah satu langkah menuju Malang Kota Tangguh masih terus digenjot oleh BPBD Kota Malang, seperti halnya pada Jumat (6/4/18) bertempat di Aula STIKes Maharani Kota Malang, BPBD melalui Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan memberikan pelatihan bagi anggota Karangtaruna dan Aiptinakes Korwil Malang. Tri Oky, Sekretaris BPBD Kota Malang saat membuka acara menyampaikan […]

Loading