Archive

DIDUGA KORSLETING LISTRIK, DUA RUMAH NYARIS LUDES

Warga Jalan Kembang Turi Kelurahan Jatimulyo Kecamatan Lowokwaru digegerkan oleh teriakan kebakaran. Warga yang mendengar lantas berlarian menuju rumah yang belakangan diketahui milik Siami (59). Warga pun segera menghubungi PMK guna meminta bantuan. Menurut Dony, personil BPBD yang datang ke lokasi menyebutkan bahwa kebakaran bermula saat rumah ...

BPBD RAIH PENGHARGAAN DARI WALIKOTA MALANG

Kabar bahagia untuk keluarga besar BPBD Kota Malang, ditengah-tengahnya Kota Malang siaga terhadap ancaman bencana akhir-akhir ini. BPBD  sebagai OPD yang memiliki tupoksi terhadap penanggulangan bencana di Kota Malang mendapatkan penghargaan dari Walikota Malang. Bertepatan dengan Upacara Hari Korpri ke-46 di Halaman Balai Kota Malang. H. ...

DPRD KABUPATEN SITUBONDO KUNJUNGI BPBD KOTA MALANG

Kamis (16/11/17) Aula kantor BPBD Kota Malang kedatangan tamu dari para anggota komisi I DPRD Kabupaten Situbondo. Rombongan berjumlah 11 anggota DPRD Komisi I Kabupaten Situbondo ini diterima oleh Heru Prijantono selaku Kepala Bidang Rehabilitasi dan Rekontruksi BPBD Kota Malang. Abdurahman selaku ketua komisi mengatakan bahwa “maksud ...

MUSIM PENGHUJAN, WASPADAI POHON TUMBANG

Hujan deras disertai angin yang mengguyur wilayah Kota Malang sore, (14/11/17) membuat beberapa pohon tumbang ke jalanan.  Pertama, pohon berjenis Sono Kembang yang terletak di Jalan Mayjen Sungkono Kelurahan Buring Kecamatan Kedungkandang tumbang mengenai kabel jaringan listrik, pohon dengan diameter ± 15 cm dan sempat ...

BPBD DENGAN KELURAHAN TANGGUH LAKUKAN PERTEMUAN

Salah satu rangkaian Kota Malang menuju Kota Tangguh telah dilakukan BPBD Kota Malang dengan cara koordinasi dengan para relawan Kelurahan Tangguh yang sudah terbentuk serta dari perangkat kelurahan sendiri. Acara berlangsung di Aula BPBD Kota Malang, Kamis (26/10/17) ini dihadiri koordinator masing-masing Kelurahan Tangguh serta perwakilan ...

3 TITIK KEBAKARAN MEMBUAT PANIK WARGA KOTA MALANG

Kebakaran kembali terjadi lagi, Minggu (22/10/17) terjadi 3 titik kejadian kebakaran dengan pemicu korsleting listrik. Lokasi pertama pukul 01.00 WIB dini hari, warung sate milik milik ibu yuli (51) yang terletak di Jalan Brigjen Slamet Riyadi No. 2C Kelurahan Oro Oro Dowo Kecamatan Klojen. Diduga pemicu ...

GUDANG MILIK JOKO DI LALAP SI JAGO MERAH

Gudang setengah jadi di Jalan Ki Ageng Gribik No. 7  siang ini tadi pukul 14.00 WIB (19/10/17) terbakar. Bangunan gudang berukuran 12x5 ini milik Joko (40) warga Jalan Ki Ageng Gribik  Kelurahan Lesanpuro Kecamatan Kedungkandang. Penyebab kebakaran ini masih belum pasti, namun di lokasi yang terbakar ...

AKIBAT KONSLETING LISTRIK, PASAR BESAR NYARIS TERBAKAR

Masih ingatkah anda kejadian tahun 2016 silam dimana kejadian Pasar Besar yang terbakar menghanguskan kios dan lapak pedagang. Siang ini tadi (18/10/17) kejadian serupa nyaris kembali terjadi. Kejadian ini bermula dari konsleting listrik yang terjadi di lantai dasar pasar besar tepat di depan Toko Mas Utama. ...

HADAPI MUSIM HUJAN, BPBD LAKUKAN HAL INI

Bulan Oktober ini Kota Malang diprediksi mulai memasuki musim penghujan. Walaupun hujannya tidak merata namun intensitasnya hampir selalu hujan tiap hari. hal ini senada dengan isi surat edaran resmi dari BMKG Karangploso. Di dalam suratnya BMKG menyatakan bahwa Oktober ini Kota Malang akan memasuki musim ...
Kepala Pelakasana BPBD Kota Malang

Drs. Prayitno, M.AP.

Facebook Updates
Kantor BPBD Kota Malang
Pages view

Loading