CURAH HUJAN TINGGI, PLENGSENGAN SDN LESANPURO 2 AMBRUK
BPBD Kota Malang | Meningkatnya intensitas dan durasi hujan beberapa hari belakangan ini akhirnya makan korban. Ditengarai akibat hujan yang mengguyur wilayah Kelurahan Lesanpuro sejak Sabtu lalu berakibat plengsengan di SDN Lesanpuro 2 tergerus dan ambruk. Very, personil Pusdalops PB saat datang ke lokasi menyebut plengsengan batu yang ambruk berada di Jalan Ki Ageng Gribig […]