Archive

BPBD Kota Malang Deklarasikan Malang Tangguh

Kewaspadaan terhadap bencana terus menggaung di Kota Malang. Barbarengan dengan musim hujan yang tiba, Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Malang menggelar apel siaga. Seluruh elemen kebencanaan, disiagakan untuk menghadapi bencana yang akan datang. Dalam apel siaga, ada 22 peleton yang terlibat. Mulai dari kalangan relawan, PMI, ...

Masyarakat Bersatu Membangun Pasca Kebakaran di Jalan IR. Rais

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Malang bersama warga setempat bahu membahu dalam membangun kembali rumah yang rusak akibat kebakaran di Jl. Ir. Rais Gg. V beberapa waktu lalu. Kepala Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi BPBD Kota Malang Heru Mulyono, mengatakan bahwa sesuai arahan dari Wali Kota ...

Pemkot Malang Bantu Korban Kebakaran di Kecamatan Sukun

BPBD Kota Malang memberikan bantuan darurat berupa matras, alat memasak, makanan kaleng siap saji di lokasi terjadi kebakaran di Jl Ir Rais Gang V Kelurahan Tanjungrejo Kecamatan Sukun, Jumat (9/9/2016) Pemerintah Kota Malang membantu korban kebakaran rumah di Kelurahan Tanjungrejo Kecamatan Sukun, Kamis (8/9/2016). Wakil ...

Plengsengan di Kelurahan Tunjungsekar Longsor

Tim Pusdalops BPBD melakukan peninjauan untuk melakukan metigasi dan berkoordinasi dengan penjabat setempat, sabtu, (23/08/2016) Hujan deras yang kerap turun dalam beberapa hari terakhir memicu kewaspadaan terjadinya longsor dan banjir. Terlebih masih banyak warga kota yang menghuni di sekitar sempadan sungai. Seperti kejadian longsor di ...

Sekolah Sungai Bengawan Solo Berskala Nasional Diresmikan

TEBAR BENIH: Para pejabat, tokoh dan relawan melakukan tebar benih ikan di Kali Woro Purba, Klaten, Minggu (7/8).(suaramerdeka.com) Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Willem Rampangilei meresmikan Sekolah Sungai Bengawan Solo (SSBS) di Dukuh Gunung Ampo, Desa Kemudo, Kecamatan Prambanan, Klaten, Minggu (7/8). SSBS melibatkan ...
Kepala Pelakasana BPBD Kota Malang

Drs. Prayitno, M.AP.

Facebook Updates
Kantor BPBD Kota Malang
Pages view

Loading